21 May 2011

Kuburan Massal

Kuburan massal adalah makam yang berisi lebih dari satu jenazah yang seringkali tak dikenal. Kuburan massal biasanya diciptakan setelah sejumlah besar orang meninggal atau dibunuh/terbunuh ketika perang atau bencana alam misalnya, dan jenazahnya perlu dengan segera dikuburkan. Di Aceh ada beberapa tempat yang dijadikan sebagai kuburan massal tempat dimakamkannya korban-korban tsunami tahun 2004 silam. Diantaranya adalah:

  • Kuburan Massal Siron (Jalan Bandara Sultan Iskandar Muda, kec Ingin Jaya, Aceh Besar)

  • Kuburan Massal Ulee-Lheue (Banda Aceh)

  • Kuburan Massal Lhoknga (Aceh Besar)


    5 comments:

    1. oh banyak ya say ga cuma satu tempat aja ? aku kira satu tempat aja *katro *maklumwawasansempit

      ReplyDelete
    2. Wew, turut berduka cita buat yg kehilangan saudara2nya

      Btw buat Nelva, kalo boleh ceritain donk pengalaman kamu waktu kejadian tsunami di Aceh tahun 2004...=)

      ReplyDelete
    3. jeng blogii: iyaa jeng, ga cuma 1 tempat, nah setelah baca pos ini jadi tau kan, hehe :D

      Claude C Kenni: iyaa :)
      mau tau ceritanya?
      lebih kurang, baca disini aja:
      http://nepha-dzieci-oraz.blogspot.com/2010/12/mengenang-tragedi-tsunami-2004.html

      ReplyDelete
    4. pas saya ke sana juga menyempatkan kekuburan masal tersebut dan kapal pltd yag ke bawa arus tsunami.sukses selalu

      ReplyDelete
    5. wah, datang berkunjung lagi yaaa, amin, terima kasih :)

      ReplyDelete