20 March 2011

Pusat Riset Tsunami dan Mitigasi Bencana


Pusat Riset Mitigasi Bencana dan Tsunami atau Tsunami and Disaster Mitigation Research Center (TDMRC) adalah pusat penyediaan data, informasi, riset, training, konsultasi dan segala aspek keberencanaan dalam rangka menuju masyarakat Aceh siaga bencana.

Lembaga yang berada di bawah naungan Universitas Syiah Kuala ini terletak di Ulee Lheue, Banda Aceh. Kehadirannya atas prakarsa Pemerintah Aceh yang dirancang khusus untuk pusat pendidikan manajemen bencana bertaraf internasional yang didukung penuh oleh ratusan doktor dari kalangan akademisi.

Selain berfungsi sebagai lembaga riset, gedung ini juga berfungsi sebagai bangunan penyelamatan diri dari tsunami atau bencana alam lainnya.

1 comment: